Definition List

Sunday 7 September 2014

Peta 1:1000 Kabupaten Bondowoso

Peta sebagai peta dasar suatu wilayah biasanya di keluarkan oleh Badan Koordinasi Survey Nasional akan tetapi untuk memperoleh peta tersebut sangat berliku dan rumit untuk memperolehnya, di samping itu pula di perlukan waktu yg lama. Keterbukaan untuk memperoleh peta dasar ini di Indonesia sangat jarang. padahalpeta suatu wilayah sangat penting dan berguna serta merupakan hak publik untuk mendapatkan secara cuma cuma / gratis.
sebenarnya banyak bahan referensi peta dasar yang bisa kita manfaatkan keabsahan sebuah informasi peta, bisa menggunakan peta dasar kehutanan (Dinas Kehutanan) dan peta PekerjaanUmum.

untuk itu akan sya share dalam bentuk pdf dalam seri seri diblog ini
Peta Kabupaten Bondowoso dalam koordinat UTM, pixel 1.2 x 8 (arch D)
Bondowoso 1
Bondowoso 2
Bondowoso 3
Bondowoso 4
peta tersebut aslinya berbentuk dwfx (autodesk) bila membutuhkan akan saya uplod dalam bentuk dwfx, untuk penggabungan peta nanti akan saya beri tutorial untuk mendigitasi 4 peta menjadi 1 peta, dan cara membaca koordinat UTMke geografis

(laporkan bila url download error)

5 comments:

trimakasih sudah berpartisipasi